Pelaksanaan Uji Kompetensi Guru (UKG) Ulang I, adalah peserta PLPG yang belum lulus UKG (yang belum mencapai nilai UTN 80) setelah PLPG tahun 2016, adapun pelaksanaannya dijadwalkan pada tanggal 25 s.d 29 April 2017, dan cetak kartu peserta ujian dapat dilakukan oleh guru yang bersangkutan, setelah penempatan peserta selesai ke Tempat Uji Kompetensi (TUK) oleh LPMP Jawa Timur.
daftar nama peserta UTN Ulang 1 tahun 2017 [Download]
Baca juga ;
Calon Peserta dan Peserta Sertifikasi Guru tahun 2017
Cek Peserta Sertifikasi Guru tahun 2017